Survei LSI Denny JA Ungkap Penyebab Elektabilitas PSI Jeblok
"Pemilih non-muslim ini kan belum tentu semuanya memilih PSI. Pemilih minoritas ini kan sudah merapat ke partai lama, seperti salah satunya PDIP," pungkas dia.
Selain PSI, partai yang terancam tidak lolos ke parlemen yakni PBB (0,2 persen), PKPI (0,1 persen), Partai Garuda (0,1 persen), dan Berkarya (0,7 persen).
LSI Denny JA menggelar survei pada periode 18 sampai 26 Maret 2019 dengan melibatkan 1200 responden di 34 provinsi Indonesia.
BACA JUGA: Sablon Gratis dari Relawan Prabowo Buat Warga DKI, Banten dan Jabar
LSI Denny JA menggelar survei dengan metode multistage random sampling. Survei dilakukan dengan wawancara secara tatap muka menggunakan kuesioner. Survei ini memiliki margin of error 2,8 persen. (mg10/jpnn)