Survei LSI Dicurigai Pesanan Golkar
NasDem Anggap Hanya Untuk Lucu-LucuanSenin, 21 Oktober 2013 – 11:07 WIB
"Awalnya juga kan tidak diduga NasDem bisa seperti ini (menjadi peserta Pemilu 2014)," ujarnya.
Diketahui Minggu (20/10), LSI kembali merilis hasil survei terbarunya. Terkait elektabilitas parpol peserta pemilu 2014, LSI menempatkan Golkar berada di urutan atas dengan meraih 20,4 persen suara. Disusul PDIP (18,7 persen), Partai Demokrat (9,8 persen), Partai Gerindra (6,6 persen) dan PAN (5,2 persen)
Pada posisi enam ke bawah, LSI menempatkan PPP meraih 4,6 persen suara. Kemudian PKB (4,6 persen), PKS (4,4 persen), Hanura (3,4 persen), Nasdem (2 persen), PBB (0,6 persen) dan PKPI (0,3 persen).(gir/jpnn)