Syaugi Yakin Debat Capres Bisa Membuat AMIN Raih Suara Undecided Voters
Selasa, 12 Desember 2023 – 18:55 WIB

Kapten Tim Nasional Anies Baswedana-Muhaimin Iskandar (Timnas AMIN) M Syaugi Jalan Diponegoro, Menteng, Jakarta Pusat, Selasa (12/12). Foto: Ryana Aryadita/JPNN.com
Tema debat perdana capres malam ini ialah "Hukum, HAM, Pemerintahan, Pemberantasan Korupsi, dan Penguatan Demokrasi'.
“Pak Anies dan Pak Muhaimin setiap hari siap, dibuktikan dengan selalu melaksanakan desak Anies dan slepet Imin,” tuturnya. (mcr4/jpnn)