Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Tekuk Tango, Jerman Incar Gelar Keempat

Minggu, 04 Juli 2010 – 05:27 WIB
Tekuk Tango, Jerman Incar Gelar Keempat - JPNN.COM
NOMOR 10 - Dua pemain bernomor punggung 10, Lukas Podolski dan Lionel Messi, saat berduel di lapangan dalam laga Argentina kontra Jerman, Sabtu (3/7) malam. Foto Jamie Squire/Getty Images/FIFA.com.
:TERKAIT Sebab, "panser" yang yang disetir oleh Loew ini terbukti mampu menggilas tim-tim besar dengan skor besar pula. Meskipun ditekan habis, mental mereka tidak kendor. Sebaliknya, mereka bisa bertahan dari serbuan, dan justru mampu mengkreasi serangan balik yang sering berbuah gol dari kondisi tersebut.

"Kemungkinan besar memang kami harus melawan Spanyol. Dalam pandangan saya, merekalah tim terbaik saat ini. Tapi kami sendiri juga cukup bagus. Saya percaya pada tim ini," tegas Schweinsteiger, yang malam itu dinobatkan sebagai Man of The Match berkat dua assist-nya.

Bertemu Spanyol, Jerman tentu sekaligus berharap bisa membalas dendam atas kekalahan di partai puncak Euro 2008 silam. Ya, pasalnya dalam perebutan lambang supremasi sepak bola Eropa dua tahun silam itu, Jerman ditekuk 0-1, melalui gol semata wayang Fernando Torres.

Dengan komposisi tim yang hampir sama, plus striker David Villa yang sedang on fire, Spanyol sejatinya masih lebih diunggulkan atas Die Mannschaft. Namun, lagi-lagi Jerman tidak ingin berpegang pada sejarah masa lalu dan peta kekuatan lawan. Sebab, dengan penampilan seperti kemarin, mereka tampaknya bisa mengalahkan tim manapun.

DER Panzer - sebutan Jerman - sukses menggilas Australia 4-0? Biasa banget. Panser menghajar Inggris 4-1? Mungkin, itu masih ada unsur keberuntungan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA