Teroris yang Ditembak Mati Densus 88 Berprofesi Dokter, Polri Beri Tanggapan
Jumat, 11 Maret 2022 – 13:49 WIB

Kadiv Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo. Foto: Dok Humas Polri
Sunardi memiliki empat anak dan satu istri yang juga bekerja sebagai dokter. Yang bersangkutan selama ini membuka praktik dokter di rumahnya, tetapi kelihatan sepi pasien.
"Praktiknya dokter umum dan sering juga buka praktik di klinik di Solo," katanya saat dikonfirmasi di Sukoharjo, Kamis.
Sunardi ditetapkan sebagai tersangka karena merupakan anggota kelompok teroris jaringan Jemaah Islamiyah (JI).
Dia memiliki peran pernah menjabat sebagai amir khitmad menjabat sebagai deputi dakwa dan informasi, sebagai penasihat amir JI dan penanggung jawab Hilal Amar Society. (antara/jpnn)