Tiap Sejam, 2 Ibu Meninggal
Jumat, 03 Februari 2012 – 03:30 WIB
"Penyebab langsung kematian ibu di Indonesia kebanyakan disebabkan pendarahan, hipertensi saat hamil/pre eklamsi dan infeksi. Pendaharaan menempati prosentase tertinggi sebagai penyebab kematian ibu (28 persen)," jelas alumnus School of Public Administration, University of Southern California, ini.
Ada pun penyebab tidak langsung kematian ibu di Indonesia, lanjut Sugiri, di antaranya usia terlalu muda atau pun terlalu tua saat melahirkan, terlalu sering melahirkan dan terlalu banyak anak dilahirkan atau sering disebut dengan istilah "empat terlalu". (fdi)