Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Tiga Hari Jelajahi Old Trafford, Markas Manchester United

Ganti Baju Dua Kali demi Tanda Tangan Giggs

Selasa, 13 Maret 2012 – 00:31 WIB
Tiga Hari Jelajahi Old Trafford, Markas Manchester United - JPNN.COM
MIMPI JADI NYATA: Dari kiri, M. Taufik, Oldy Darius, Suhendi Leoputra, dan Djoko Hardjanto berpose di depan Stadion Old Trafford jelang laga Manchester United lawan West Brom, Minggu (11/3). Foto : Retnachrista/Jawa Pos
 

Padahal, awalnya Djoko dkk sangsi bisa mendapat tanda tangan di semua suvenir yang mereka beli di Megastore, toko merchandise resmi United di kompleks Old Trafford. Sebab, satu orang hanya boleh membawa satu item untuk ditandatangani. "Jadi, harus pakai taktik, satu jersey dipakai, item lainnya diserahkan aja gitu," ujar Taufik yang merupakan fans hardcore United.

 

Sebagai pemain dari klub raksasa dengan jutaan fans dari seluruh dunia, para penggawa United tentu sudah sangat berpengalaman berhadapan dengan hal-hal semacam itu. Meski di satu sisi harus berkonsentrasi dalam latihan, mereka tetap bersemangat menyapa fans. Mereka juga senang-senang saja memberikan tanda tangan serta berfoto bersama.

 

Giggs dan Rio Ferdinand, yang notabene sudah senior, dirasa paling ramah oleh para fans dari Indonesia. Juga, dua legiun asing Park Ji-sung dan Patrice Evra. Sementara itu, Rooney yang sejak awal sudah bete entah karena apa tetap berusaha menunjukkan sikap simpatik dengan kooperatif saat diajak berfoto bareng.

 

"Berkunjung ke Carrington itu pengalaman terbaik lah selama di Manchester. Kalau nonton pertandingan live saja, semua orang bisa beli tiket. Nah, ketemu pemain ini jelas kesempatan langka," tegas Oldy. "Tapi, merasakan atmosfer pertandingan secara langsung juga luar biasa ya. Serasa jadi bagian dari sesuatu yang sangat besar," tambah Suhendi.

Bagi fans Manchester United, nonton langsung pertandingan tim kesayangannya merupakan momen luar biasa. Tapi, empat orang ini menikmati keuntungan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News