Tiga Oknum TNI yang Terlibat Penganiayaan Bripda Tazkia Diperiksa di Korem 102
Selasa, 07 Desember 2021 – 21:21 WIB
Dia pun menjelaslan awal mula perkara ketika korban Bripda Tazkia Nabila Supriadi terkena pukul saat berupaya melerai keributan dua belah pihak.
"Karena melerai, ya mungkin dipukul gitu,” ujar perwira menengah tersebut,
Ketika kejadian, baik anggota Polri maupun TNI saat itu tengah berpakaian preman. Sehingga, korban Bripda Tazkia mengira keributan antar warga.
Baca Juga: Marbut Masjid Curiga Air di Kamar Mandi Jalan Terus, Lalu Diintip, Astaga, Ternyata
"Korban lagi patroli malam minggu lewat, ada keributan turun, malah dipukul polwannya. Polisi sama tentara, pakaian preman semuanya dua-duanya,” ujar Eko. (cuy/jpnn)