Tim Pembangunan JSS Bentuk Badan Kemitraan dengan Swasta
Minggu, 15 Agustus 2010 – 06:24 WIB
Misalnya jenis jembatan yang paling pas, sistem keamanan yang cocok untuk jembatan yang dikaitkan dengan kecepatan angin di laut, rute yang paling pas, kondisi palung paling kecil dan besar, sehingga bisa menentukkan titik jembatan yang paling pas, dan lain sebagainya.
Kedua adalah kelompok kerja pengembangan wilayah. Tugasnya adalah mengkaji tentang pengembangan kawasan Banten dan Lampung yang secara langsung dilewati JSS. "Tugasnya meliputi mengembangkan kawasan yang menjadi akses JSS, rencana tata ruang setempat dan lainnya," ucap pria yang juga menjabat Wakil Menteri Pekerjaan Umum itu.