Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Tingkatkan Pelayanan Estetika Medis, 32 Negara Teken Kerja Sama di ISWAM

Senin, 09 Desember 2024 – 10:48 WIB
Tingkatkan Pelayanan Estetika Medis, 32 Negara Teken Kerja Sama di ISWAM - JPNN.COM
Ada 32 negara yang menandatangani kerja sama peningkatan layanan estetika di ISWAM 2024. Foto: Djainab Natalia Saroh/jpnn

Salah satu agenda unggulannya adalah penggunaan fresh cadaver dalam masterclass anatomi untuk memberikan pengalaman belajar yang lebih realistis dan mendalam.

Rangkaian acara ISWAM 2024 juga mencakup kegiatan khusus seperti Aesthetic Dentistry Symposium, Plastic Surgery Symposium, dan berbagai kelas tentang peeling, injectable, laser, serta teknologi medis terbaru.

Selain itu, ada pameran dengan lebih dari 500 booth yang menampilkan produk-produk anti-penuaan, alat medis, dan institusi pendidikan.

Dalam kegiatan itu tidak hanya membahas estetika wajah atau tubuh, tetapi mencakup pendekatan holistik terhadap kesehatan dan estetika medis.

"ISWAM didedikasikan untuk menghubungkan aspek kesehatan dan kualitas hidup manusia. Fokusnya mencakup kesehatan kulit, otot, rambut, regenerasi jaringan, hingga estetika mata, bibir, dan gigi," ungkapnya. (jlo/jpnn)

Ada 32 negara yang menandatangani kerja sama peningkatan layanan estetika di ISWAM 2024.

Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News