Tips mudah mengatasi stress
Jumat, 11 September 2015 – 11:30 WIB
Dark chocolate telah terbukti mengandung flavonoid antioksidan (yang bisa meminimalkan risiko penyakit jantung dan menurunkan tekanan darah). Menurut penelitian yang dipublikasikan dalam Proceedings of the National Academy of Sciences, flavonoid membantu pembuluh darah rileks dan membantu stres secara keseluruhan. Pilihlah dark chocolate rendah lemak.
5. Mengurangi stres dengan menggosok hoku Anda
Hoku adalah lipatan kulit pada telapak tangan Anda yang menghubungkan jari pointer Anda ke ibu jari Anda. Ini juga tempat akupresur terkait dengan ketegangan tubuh bagian atas yang jika ditekan bisa meminimalkan stres hingga 39 persen, menurut para ilmuwan di Hong Kong Polytechnic University.