TNI Gelar Lomba Karya Jurnalistik Panglima TNI Award 2018
Minggu, 24 Juni 2018 – 23:40 WIB
2. Foto Human Interest
a. Objek foto : Menggambarkan aktivitas TNI dalam berbagai bidang kehidupan yang berhubungan dengan human interest.
b. Karya jurnalistik dikirim dalam bentuk soft copy dengan resolusi 3.000 pixel dan ukuran file foto minimal 1,5 MB dan maksimal 2 MB dalam bentuk JPEG.
c. Karya yang dilombakan harus mencantumkan judul dan keterangan waktu serta lokasi pengambilan foto atau video.
d. Tidak diperbolehkan melakukan manipulasi digital: menambah atau mengurangi objek foto, editing yang diperbolehkan sebatas crop, brightness, contrast.
3. Media Televisi dan Radio. Peserta lomba adalah Media Televisi atau Radio, bukan perorangan.