Tuntut Tapol RMS Dibebaskan
Selasa, 05 Oktober 2010 – 21:12 WIB
Sopacua juga menyinggung nasib pemimpin RMS Dr Christiaan Robert Steven Soumokil yang tewas era Soeharto. "Kalau dia meninggal dimana kuburnya, dimana tulang-belulangnya. Ini ada janda disamping saya yang mempertanyakan nasib suaminya," katanya.
Karena itu, Sopacua berharap agar para tapol-tapol itu dibebaskan. Dengan didaftarnya gugatan itu di Pengadilan Den Haag, ia berharap bisa menghadapkan langsung SBY di pengadilan. (awa/jpnn)