Ukiran Kayu pada Rumah Minimalis
Menambah Kesan TradisionalMinggu, 26 Desember 2010 – 00:20 WIB
"Mulai dari atap, pintu, jendela, sengaja saya pergunakan kayu jati ukir-ukiran. Selain mempunyai nilai seni tinggi, kenyamanan serta nuansa tradisionalnya lebih terasa," terangnya.
Menurutnya, bangunan aslinya sudah dirombak hampir 80 persen, tampilan rumah pun juga terlihat lega, tanpa sekat yang menghalangi antara ruang tamu dengan taman yang berada di halaman belakang rumah.
"Semua aktifitas memang saya lebih fokuskan di ruang tamu, jadi akan lebih fresh bila langsung menghadap taman," ujarnya.