Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Usulan Formasi PPPK 2022 Bikin Guru Lulus PG Semringah, SK di Depan Mata

Senin, 15 Agustus 2022 – 14:04 WIB
Usulan Formasi PPPK 2022 Bikin Guru Lulus PG Semringah, SK di Depan Mata - JPNN.COM
Ketua forum GLPGPPPK Kabupaten Kebumen Musbihin serta pengurus lainnya gencar melakukan pendekatan ke Pemda terkait formasi PPPK 2022. Foto: dokumentasi pribadi for JPNN.com

"Jadi, guru lulus PG sebanyak 448. Dari jumlah itu yang untuk guru PAI sebanyak 240 formasi," ucapnya.

Dengan demikian guru honorer negeri yang lulus PG (448 orang) menurut Musbihin, bisa terakomodasi seluruhnya.

Kalaupun ada sisa, hanya untuk guru swasta sebanyak 178. Musbihin menyebutkan guru lulus PG negeri dan swasta sebanyak 626 orang.

Yang akan diselesaikan dahulu guru negeri sebanyak 448, terdiri dari guru PJOK,.GPAI SDN, guru kelas SDN dan guru mapel SMPN.

Meski lega 448 guru lulus PG terakomodasi tahun ini, tetapi Musbihin masih sedih karena sebanyak 178 guru swasta belum dapat formasi.

"Kami sudah mencoba, tetapi Pemkab ingin menyelesaikan dahulu guru honorer negeri. Mudah-mudahan teman-teman di sekolah swasta bisa diangkat sebelum ada penghapusan honorer," pungkasnya. (esy/jpnn)

 

 

Berita P3K Terbaru: Pentolan forum guru lulus passing grade (PG) semringah karena usulan formasi PPPK 2022 mengakodasi mereka.

Redaktur : Soetomo Samsu
Reporter : Mesyia Muhammad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News