Utang Rp 6,7 Triliun Tuntas, Jiwasraya Resmikan Logo Baru
Senin, 13 Oktober 2014 – 21:07 WIB
Selain itu, Jiwasraya juga melakukan revaluasi untuk tujuan komersial atas semua aset yang dimiliki, hal ini yang membuat Jiwasraya akhirnya dapat menyelesaikan masalah cadangan premi yang menjadi kewajiban perusahaan pada akhir tahun 2013. (chi/jpnn)