Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Waduh, Aspal Formula E Tinggalkan Bekas di Cobblestone Monas

Rabu, 26 Februari 2020 – 17:48 WIB
Waduh, Aspal Formula E Tinggalkan Bekas di Cobblestone Monas - JPNN.COM
Tim asistensi Komisi Pengarah dari KLHK mengambil sampel aspal yang tersisa di kawasan uji coba oengaspalan untuk Formula E di silang Tenggara Monas, Rabu (26/2) Foto: ANTARA/ Livia Kristianti

"Mungkin tidak sampai satu bulan keluar hasilnya," ujar Bambang menjelaskan durasi penelitian sampel- sampel itu.

Permintaan pengetesan sampel lingkungan baik dari tanaman dan tanah di kawasan Monas diminta secara langsung oleh Dewan Komisi Pengarah Kawasan Medan Merdeka untuk melihat dampak pasca uji coba aspal Formula E dan revitalisasi Monas dikerjakan oleh Pemprov DKI. (ant/dil/jpnn)

Tim asistensi Komisi Pengarah (Komrah) Medan Merdeka dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan RI telah memeriksa hasil uji coba pengaspalan untuk Formula E di Monas.

Redaktur & Reporter : Adil

Sumber Antara

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News