Wagub Minta Perantau Gunakan Bahasa Minang
Jumat, 08 Februari 2013 – 03:01 WIB
BOGOR - Wakil Gubernur Sumatera Barat (Sumbar) Muslim Kasim minta keluarga besar Persatuan Keluarga Daerah Piaman (PKDP) tetap menggunakan Bahasa Minang di internal keluarganya masing-masing dan dalam berbagai pertemuan PKDP. Penggunaan Bahasa Minang di keluarga dan berbagai pertemuan PKDP menurut Muslim Kasim sangat diperlukan untuk menjaga kelestarian budaya bangsa.
"Saya minta gunakan Bahasa Minang di internal keluarga dan pertemuan PKDP sebagai upaya memelihara Bahasa Minang," kata Muslim Kasim, saat membuka Musyawarah Besar (Mubes) IV Persatuan Keluarga Daerah Piaman (PKDP) di Wisma Tugu, Puncak, Bogor Jawa Barat, Kamis (7/2).
Bahasa, lanjutnya, adalah kekayaan budaya bangsa dan perlu terus dilestarikan agar orang Piaman sebagai orang Minang tidak tercerabut dari akar budayanya sendiri.
BOGOR - Wakil Gubernur Sumatera Barat (Sumbar) Muslim Kasim minta keluarga besar Persatuan Keluarga Daerah Piaman (PKDP) tetap menggunakan Bahasa
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- Kep. Riau
Kapal Mengangkut Pekerja Migran Ilegal Tenggelam di Perairan Karimun, 3 Orang Hilang
Selasa, 07 Januari 2025 – 20:55 WIB - Daerah
Kelulusan 1 PPPK Guru di Bima Dibatalkan, Ini Sebabnya
Selasa, 07 Januari 2025 – 19:15 WIB - Bengkulu
Data Sementara Jumlah Pelamar PPPK 2024 Tahap 2, Lumayan Banyak
Selasa, 07 Januari 2025 – 11:40 WIB - Daerah
Tour de Singkarak Tidak Lagi Digelar
Selasa, 07 Januari 2025 – 11:20 WIB
BERITA TERPOPULER
- Humaniora
Dikepung TMS, Honorer Non-Database BKN Khawatir Tersingkir di PPPK Tahap 2
Selasa, 07 Januari 2025 – 19:58 WIB - Humaniora
Prof. Zudan Jadi Kepala BKN, R2 Minta Dituntaskan di PPPK Tahap 1, Paruh Waktu Bolehlah
Selasa, 07 Januari 2025 – 19:32 WIB - Liga Indonesia
Bali United Vs Persib Bandung Dramatis, 2 Gol, 12 Kartu Kuning, 1 Merah
Selasa, 07 Januari 2025 – 21:13 WIB - Sport
Bali United Gagal Beri Kekalahan Perdana Persib, Hujan Kartu, Cek Klasemen Liga 1
Selasa, 07 Januari 2025 – 21:21 WIB - Olahraga
Ini Kata Iwan Bule Terkait Pemecatan STY & Rumor Patrick Kluivert Sebagai Pelatih Timnas Indonesia
Selasa, 07 Januari 2025 – 20:15 WIB