Warga Korban Asap Mengungsi ke Provinsi Tetangga, Bocah Ini Salah Satunya
Senin, 26 Oktober 2015 – 08:24 WIB
Warga sendiri secara swadaya membantu pengungsi di Banjarmasin. Mereka menyediakan kasur untuk tidur, kompor serta bantuan logistik seperti beras, mie instan dan lainnya. “Kita bantulah sedikit-sedikit. Paling tidak bisa memenuhi kebutuhan mereka selama di Banjarmasin,” tandasnya. (mat/sam/jpnn)