Warga Sebut Akses Internet di Pontianak Lemot, Anies Janjikan Kecepatan 100 Mbps
Dia menjelaskan bahwa yang paling cocok untuk di negara kepulauan seperti Indonesia adalah sistem wireless.
“Nah kita harus perhatikan manajemen frekuensinya, kalau tidak diatur dengan baik, spesifikasinya tidak cocok maupun 3G-4G itu kita capainya susah,” kata dia.
Leon pun mengaku yakin bahwa Anies dan Cak Imin bisa menyediakan internet yang capai 100 mbps ketika terpilih sebagai presiden dan wakil presiden.
Sementara itu, Anies menambahkan bahwa kemajuan internet merupakan bentuk kesetaraan yang mesti diberikan kepada warga negara
“Begitu ada akses internet maka semua akan punya gagasan, inivasi, kreativitas komersial itu bisa tersambungkan kepada pasar yang luas,” jelas Anies. (mcr4/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?