Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Waspada, 3 Makanan Ini Bisa Meningkatkan Risiko Sembelit pada Orang Dewasa

Selasa, 23 Januari 2024 – 07:40 WIB
Waspada, 3 Makanan Ini Bisa Meningkatkan Risiko Sembelit pada Orang Dewasa - JPNN.COM
Ilustrasi Daging merah. Foto: Independent

jpnn.com, JAKARTA - MENJAGA kesehatan tubuh merupakan hal yang kita semua wajib lakukan.

Namun, perubahan gaya hidup bisa menyebabkan kita mudah terserang penyakit.

Ada berbagai penyakit yang kini banyak menyerang orang dewasa, salah satunya ialah sembelit.

Sembelit merupakan masalah kesehatan yang menyebabkan seseorang sulit buang air besar.

Sembelit biasanya terjadi akibat Anda jarang mengonsumsi makanan kaya serat dan air putih.

Namun, ada juga beberapa makanan yang bisa meningkatkan risiko Anda mengalami sembelit.

Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.

1. Daging merah

Para ahli menyarankan tidak mengonsumsi daging merah secara berlebihan karena bisa menyebabkan sembelit.

Ada beberapa jenis makanan lezat dan nikmat yang bisa menyebabkan sembelit pada orang dewasa dan salah satunya camilan olahan.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News