Waspada, Polusi Udara Tingkatkan Risiko Kanker Paru
4. Meningkatkan daya tahan tubuh
Kunci kesehatan adalah menjaga daya tahan tubuh tetap baik. Untuk itu, konsumsilah makanan yang sehat dan bergizi seimbang, serta cairan setidaknya 8 gelas sehari. Selain itu, cukupi juga waktu istirahat Anda dengan tidur malam 8 jam.
Menghirup polusi udara terus-menerus bisa meningkatkan risiko kanker paru. Oleh karena itu, lakukan empat langkah di atas untuk menekan risiko kanker paru di atas. Anda juga bisa mengurangi polusi udara yang dimulai dari diri sendiri.
Misalnya, hindari menggunakan kendaraan pribadi, dan beralihlah ke transportasi umum. Jika saat ini Anda mengalami gangguan pernapasan akibat polutan, berkonsultasilah dengan dokter agar dapat dilakukan pemeriksaan secara menyeluruh.(HNS/RPA/klikdokter)