Waspadai 70 TPS di Lokasi Rawan Banjir
Minggu, 25 November 2012 – 01:42 WIB
BEKASI SELATAN – Musim hujan patut diwaspadai penyelenggara Pemilukada Kota Bekasi. Bukan tidak mungkin sejumlah lokasi TPS rawan berada di titik terendam banjir. KPU Kota Bekasi tidak memungkiri adanya ancaman cuaca saat Pemilukada nanti. Berdasarkan catatan KPU Kota Bekasi, sedikitnya ada 70 TPS yang dinilai masuk di wilayah rawan banjir.
Komisioner KPU Kota Bekasi, Syafrudin mengungkapkan, beberapa lokasi TPS yang rawan banjir di antaranya RW 20, 21 dan RW 17 kelurahan Pejuang Medanstaria. Untuk wilayah kecamatan Bekasi timur yaitu di kelurahan Arenjaya Perumnas 3. ’’Ada juga di wilayah Bintara Bekasi Barat,” katanya.
Syafrudin menegaskan, pihaknya telah melakukan koordinasi dengan Petugas Pemilih Kecamatan (PPK) dan Panitia Pemungutan Suara (PPS), terkait penanganan banjir saat hari pencoblosan nanti.
BEKASI SELATAN – Musim hujan patut diwaspadai penyelenggara Pemilukada Kota Bekasi. Bukan tidak mungkin sejumlah lokasi TPS rawan berada di
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- Pilkada
Ditertawakan Rano Karno, Ridwan Kamil Ungkap Alasan Nyoblos di Bandung
Rabu, 27 November 2024 – 15:07 WIB - Pilkada
Jubir: Pram-Doel Meraih 55 Persen, Ini Kemenangan Warga Jakarta
Rabu, 27 November 2024 – 15:01 WIB - Pilkada
Maju di Pilkada 2024, Istri Mendes PDT Optimistis Menang Telak di Pilbup Serang
Rabu, 27 November 2024 – 14:40 WIB - Politik
Masih di AS di Hari Pencoblosan Pilkada, SBY Siapkan Oleh-Oleh untuk Prabowo
Rabu, 27 November 2024 – 14:14 WIB
BERITA TERPOPULER
- Pilkada
Elektabilitas Unggul di Tiap Survei, Herman Deru Optimistis Memenangkan Pilkada Sumsel 2024
Rabu, 27 November 2024 – 13:25 WIB - Hukum
Pentolan KKB Pembunuh Personel Satgas Elang Berani Nongol di Warung Depan Polres
Rabu, 27 November 2024 – 13:43 WIB - Pilkada
Bahlil Yakin Ridwan Kamil Menang 1 Putaran, Sama Seperti Prabowo di Pilpres
Rabu, 27 November 2024 – 12:33 WIB - Olahraga
Stadion GBT Surabaya Berpotensi Jadi Kandang Timnas Indonesia Saat Piala AFF
Rabu, 27 November 2024 – 10:35 WIB - Pilkada
Jubir: Pram-Doel Meraih 55 Persen, Ini Kemenangan Warga Jakarta
Rabu, 27 November 2024 – 15:01 WIB