Wow, Hangry Berhasil Kumpulkan Dana Rp 316 M, Siap Lanjutkan Ekspansi Bisnis nih
Misalnya, Journey Capital Partners dengan keunggulan dalam strategi bisnis dan aspek operasiona serta Orzon Ventures dengan pengalaman kuat mereka pada bisnis kuliner di kawasan ASEAN.
SassCorpbdengan jaringan F & B yang luas, yaitu kedai kopi terkemuka di Singapura, yang semuanya akan berperan penting dalam perkembangan Hangry.
Kemudian, Hangry tetap melanjutkan dan memperkuat kerja sama dengan Alpha JWC Ventures yang sudah mendukung Hangry sejak awal.
“Sebagai investasi perdana ini, kami sangat yakin Hangry memiliki semua komponen yang tepat untuk menjadi yang terdepan di Indonesia maupun di kawasan regional,” kata Choo Weng Kin, Managing Partner, Journey Capital Partners. (mrk/jpnn)