Yang Laki-laki Skrotumnya Menghitan, yang Perempuan Kencing Nanah
Minggu, 24 Januari 2016 – 10:29 WIB
Isa menyebutkan, perlu dukungan banyak pihak untuk mengembalikan kepercayaan diri remaja penderita IMS. Mulai pendampingan lembaga sosial, pendekatan ke keluarga, hingga peran pemkot. Menurut dia, Surabaya sebenarnya sudah memiliki perda perlindungan anak. Tinggal penegakannya. "Supaya anak benar-benar terlindungi. Sampai sekarang masih banyak anak yang menjadi korban," katanya. (nir/lyn/c7/fat/mas)