Yuk Kenali Tanda-tanda Demensia Sedini Mungkin, Penting!
Selasa, 21 September 2021 – 12:53 WIB
Selama berjalannya waktu penyakit protein plak dan serat yang berbelit berkembang dalam struktur otak yang menyebabkan kematian sel-sel otak.
Orang dengan Alzheimer juga memiliki kekurangan beberapa bahan kimia penting dalam otak.
Bahan kimia ini terlibat dengan pengiriman pesan dalam otak.
Alzheimer adalah penyakit progresif, bertahap dari waktu ke waktu dan menyebabkan lebih banyak bagian otak yang rusak.
Karena itulah gejala yang muncul menjadi lebih parah.(Antara/jpnn)