Yunus dan Pandu Beber Kelemahan KPK
Rabu, 30 November 2011 – 19:21 WIB
Dia menegaskan, tanpa audit itu sulit mengetahui penyimpangan yang terjadi di KPK. “Tanpa audit, juga sulit untuk mengukur kinerja KPK selama ini,” katanya.
Dia juga memandang KPK lemah dalam berkoordinasi dan supervisi dengan lembaga penegak hukum lain di negeri ini. Menurutnya, tingkat keterbukaan di KPK saat ini masih rendah.
Padahal, lanjut dia, sesuai dengan Undang-undang Keterbukaan Informasi Publik (KIP), setiap lembaga publik harus terbuka soal laporan keuangan dan kinerjanya.(boy/jpnn)