5 Berita Terpopuler: Cagub Pilihan Mas AHY Jadi Tersangka, Apa Salah Pak JK? Jangan Biarkan Jokowi Sendiri

Minggu, 06 Desember 2020 – 07:00 WIB
Mulyadi bersama tokoh masyarakat Padang Pariaman. Foto: dok for jpnn

jpnn.com, JAKARTA - Happy Weekend pembaca setia JPNN.com, semoga semuanya dalam keadaan sehat selalu. Jangan lupa ya pakai masker saat bepergian dan jaga kebersihan diri selalu.

Inilah lima berita terpopuler di JPNN.com hingga pagi ini: 

BACA JUGA: Ganjar Memastikan Asrama Haji Donohudan sudah Siap Menerima OTG Covid-19

 

1. Ferdinand: Pak Jokowi Jangan Dibiarkan Sendirian

BACA JUGA: Ini Penjelasan Ketua DPRD DKI soal Kenaikan Gaji dan Tunjangan Anggota Dewan

Eks politikus Partai Demokrat Ferdinand Hutahaean blak-blakan soal perjalanan politiknya dari mendukung Joko Widodo (Jokowi) hingga berganti jadi oposan, dan belakangan balik lagi berpihak kepada pemerintahan yang dipimpin suami Iriana itu.

Dalam program NGOMPOL (Ngomongin Politik) JPNN.com sebagaimana dikutip pada Sabtu (5/12), Ferdinand memberikan jawaban diplomatis ketika ditanya sikap politiknya yang kerap berubah-ubah itu.

BACA JUGA: Puluhan Guru MAN 22 Jakarta Positif Covid-19, Ini Pernyataan Ketum PB PGRI

Baca selengkapnya, klik link di bawah :

Ferdinand: Pak Jokowi Jangan Dibiarkan Sendirian, Lawannya Banyak

 

2. Benny Wenda Jangan Mencari Sensasi

Sejarah kelam masa lalu Papua merupakan suatu proses dalam menuju kehidupan masyarakat Papua yang lebih baik. Masa lalu merupakan suatu pengalaman yang berarti untuk menuju masa depan yang lebih baik.

Pikiran yang sederhana salam solusi penyelesaian permasalahan di Tanah Papua. Yaitu

sebagai pemimpin masyarakat hukum adat, kewajiban dan tanggung jawab yang ada dalam jabatan adat, saya wajib menyelamatkan masyarakat adat dari semua aspek.

Baca selengkapnya, klik link di bawah :

Tokoh Papua Ingatkan Benny Wenda Jangan Mencari Sensasi

 

3. Bareskrim Tetapkan Cagub Mulyadi jadi Tersangka

Bareskrim Polri menetapkan Calon Gubernur (Cagub) Sumatera Barat (Sumbar) Mulyadi sebagai tersangka dugaan pelanggaran pemilu dalam Pilgub Sumbar 2020.

Karopenmas Divisi Humas Polri Brigjen Pol Awi Setiyono mengatakan, setelah dilakukan gelar perkara oleh penyidik Bareskrim Mabes Polri menetapkan calon gubernur yang diusung Demokrat dan PAN ini sebagai tersangka.

Baca selengkapnya, klik link di bawah :

Bareskrim Tetapkan Cagub Mulyadi jadi Tersangka, Nih Kasusnya

 

4. Salah apa Pak JK?

Tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan penggeledahan rumah dinas Menteri Kelautan dan Perikanan nonaktif Edhy Prabowo (EP) di Komp

Juru bicara Jusuf Kalla Husain Abdullah mengatakan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) perlu melakukan klarifikasi kepada Calon Wali Kota Makassar Danny Pomanto mengenai tudingannya bahwa Jusuf Kalla otak di balik ditangkapnya Menteri KKP Edhy Prabowo, terkait dugaan korupsi lobster.

Hal ini disampaikan Husain menanggapi viralnya rekaman suara yang diduga Danny Pomanto.

Di mana video berdurasi 1 menit 58 detik itu menyebar luas di media sosial pada hari Sabtu (5/12).

Baca selengkapnya, klik link di bawah ini :

Husain Abdullah: Salah apa Pak JK kepada Danny Pomanto? KPK Perlu Klarifikasi

 

5. Kenaikan Gaji Anggota DPRD DKI Bergantung dari Pak Anies

Ketua DPRD DKI Jakarta Prasetyo Edi Marsudi menegaskan bahwa gaji anggota DPRD tidak akan naik apabila gaji Gubernur DKI tidak naik.

Menurut Edi, hal itu sesuai dengan mekanisme yang tertuang pada PP Nomor 18 Tahun 2017. Di mana gaji anggota DPRD 75 persen dari gaji gubernur.

Baca selengkapnya, klik link di bawah ini :

Ingat ya, Kenaikan Gaji Anggota DPRD DKI Bergantung dari Pak Anies

Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?


Redaktur & Reporter : Natalia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Terpopuler