Dalam dakwaan KPK untuk tersangka Sarjan Taher (ST), Azwar disebut menerima uang diatas Rp300 jutaan
BACA JUGA: 10 Anggota DPR Dicecar KPK
Ironisnya lagi, Azwar mengaku baru mengetahui bahwa uang itu diduga gratifikasi setelah kasus tersebut berkembang dan ditangani KPKSelain itu, lanjut Azwar, dia menerima uang itu langsung dari ketua komisi IV DPR RI, Yusuf E Faishal, sang suami penyanyi senior Hetty Koes Endang
BACA JUGA: Defisit Bisa Nol Persen
"Saya terima Rp100 juta dari ketua komisi IV," paparnya.Status anda sebagai saksi, jika status itu berubah menjadi tersangka? "Mudah-mudahan tidak
BACA JUGA: Eksekusi Amrozi dkk 24 Oktober
BACA ARTIKEL LAINNYA... RUU pornografi Abaikan Estetika-Etika
Redaktur : Tim Redaksi