BLI Akan Jadwalkan Ulang

Selasa, 02 Desember 2008 – 05:44 WIB
KOMISI banding (Komding) PSSI telah membebaskan PSIR dari hukuman skors dua tahunBadan Liga Sepak Bola Indonesia (BLI) langsung meresponsnya

BACA JUGA: PSIR Kembali Berkompetisi

PSIR akhirnya diizinkan berkompetisi kembali.

Kini, BLI mulai menyusun rencana penjadwalan ulang pertandingan PSIR
Terutama, jadwal Dampo Awang -julukan PSIR- di putaran pertama Divisi Utama

BACA JUGA: Pertaruhan Jaket Hijau

Kebetulan, menyusul keputusan komisi disiplin (Komdis) 18 November lalu, BLI membatalkan beberapa jadwal pertandingan PSIR.

Di antaranya, saat tim asal pesisir utara Pulau Jawa tersebut menjamu dua tim asal Jogjakarta, PSIM Jogjakarta dan Persiba Bantul
"Jika komisi banding telah memutuskan membebaskan mereka

BACA JUGA: Armstrong Segera Jalani Tes Doping

Kami akan segera jadwal ulang pertandingan PSIR, baik di Divisi Utama maupun Copa Indonesia," kata Joko Driyono, direktur kompetisi BLI, Senin (1/12)

BLI akan menjadwalkan laga putaran pertama PSIR pada Desember iniDemikian juga jadwal PSIR di leg kedua Copa Indonesia melawan Persikab Kabupaten Bandung"Kami tidak hanya menjadwal ulangSemua pertandingan yang pernah dilakukan PSIR kami anggap valid," terang Joko

Seluruh laga PSIR di Divisi Utama tetap dianggap sahJadi, kini nilai tim-tim yang dulu pernah menang atau seri melawan PSIR tidak perlu dikurangiHasil leg pertama PSIR dengan Persikab yang berakhir 2-1 pun tetap dianggap valid(fim/diq)

BACA ARTIKEL LAINNYA... Surabaya Milik Pembalap Malaysia


Redaktur : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Terpopuler