BACA JUGA: Ginandjar Seret DPD ke Ranah Pilpres
Kekisruhan yang berakhir dengan pencopotan menyebabkan tahapan penyelenggaraan pemilu terganggu.”Nama-nama mereka sudah siap,” terang Abdul Aziz, anggota KPU yang juga koordinator wilayah Sumatera, Selasa (6/1)
Kendati belum ada keterangan resmi dari KPU Pusat, namun empat dari lima nama berdasar daftar urut KPUD Sumsel sudah beredar di kalangan publik
BACA JUGA: PD Naik, Karena Kerja Keras
Rencananya, keempat nama calon anggota KPUD Sumsel pengganti itu akan diambil berdasar nomor urutBACA JUGA: SBY Lebih Hebat Bangun Citra
Seorang lagi yang tak disebut ialah Herlambang.Meski KPU Pusat sudah menyatakan tak ada masalah lagi untuk melantik anggota KPUD Sumsel, namun ada pihak yang mempermasalahkan dua anggota/calon anggota KPUD Sumsel terkait domisiliMereka itu AT dan KMBila AT disebut menjadi warga Curup, Bengkulu yang ber-KTP Lahat, begitu juga KM disebut warga Bogor yang ber-KTP Palembang”Surat itu secara resmi baru akan disampaikan tembusannya besok (Selasa, 6/1, red), tapi surat itu sudah diberikan kepada anggota KPU Pusat pada hari Minggu, 4 Januari 2009, saat mereka (KPU Pusat) mau pulang ke Jakarta (dari melakukan fit and proper test KPUD Kabupaten/Kota se-Sumsel di Palembang),” beber ketua Panwaslu Sumsel Ruslan Ismail kepada JPNN.
Aziz menerangkan, selain akan melantik empat nama PAW (pengganti antar waktu) KPUD Sumsel periode 2008-2013 pada 7 Januari 2009 di Palembang, Ketua KPU Pusat Prof Abdul Hafiz Anshary juga akan melantik seluruh anggota KPUD pada 14 KPUD Kabupaten/Kota se-SumselPada kesempatan itu, KPU Pusat akan mencabut status nonaktif bagi komisioner Alfian Toni yang sempat dinonaktifkan bersama empat anggota KPUD yang dicopot karena konflik internal.
”Dengan begitu tugas dan fungsinya bisa dipulihkanArtinya, diharapkan, setelah pelantikan, KPU Sumsel bersama KPU di 14 kabupaten/kota lainnya bisa mengejar ketinggalan melaksanakan tahapan PemiluSecara internal, KPU Sumsel diharapkan langsung melakukan pleno untuk memilih KetuaSelanjutnya, KPU Sumsel agar segera menyusun jadwal kampanye untuk peserta Pemilu di SumselTahapan itu masih bisa dikejar,” bebernya.(gus/jpnn)
BACA ARTIKEL LAINNYA... Massa Partai Republiku Demo KPU
Redaktur : Tim Redaksi