“Saya tahunya waktu ditelepon Pak Luhut (Luhut Pandjaitan, mantan Menteri Industri dan Perdagangan, Red.), kalau Pak JK merintahkan seperti itu. Pak Adji (Adji Suprajitno, ketua tim dokter Syaukani, Red.) juga bilang sempat ditelepon Pak JK
BACA JUGA: Kejaksaan Agung Tetap Kasasi Muchdi
Dibilang ada tim dokter kepresidenan yang akan ikut membantu perawatan bapak,” sebut Rita Widyasari, putri kedua SyaukaniBACA JUGA: Ketua KPK Janji Kejar Seluruh Pelaku
Humas RSPP Titi Wahyuni belum bisa berkomentar karena saat dihubungi tengah berada di luar kota.Rita menambahkan, perhatian lebih dari Wapres ini bisa terjadi karena Syaukani punya hubungan emosional dan politik yang kuat
BACA JUGA: Penyidikan Kasus Zatapi Jalan Terus
Begitu terpilih, hubungan keduanya semakin kuat, bahkan saat Syaukani menjalani operasi tulang belakang di Rumah Sakit Gading Pluit, awal 2007, JK menyempatkan diri besuk.Sementara itu, mantan Gubernur Kaltim Suwarna Abdul Fattah mendoakan agar Syaukani segera sembuh“Dari jauh saya ikut mendoakan agar Pak Kaning cepat sembuh,” kata Suwarna, yang saat menghubungi Kaltim Post mengaku tengah berada di Tarakan, mempersiapkan Musyawarah Provinsi KONI KaltimSuwarna yang baru bebas dari Lapas Cipinang --menyusul dikabulkannya permohonan bebas bersyarat tanggal 26 Desember 2008 – belum bisa memastikan apakah bisa membesuk Syaukani“Saya harus keliling ke daerah-daerah lain seperti Berau,” katanya.
BISA MENGUAP
Hingga kemarin malam, kesehatan Syaukani terus membaikBeberapa anggota tubuhnya mulai berfungsi seperti biasa“Kedipannya mulai banyak, bahkan tadi bisa menguap lebar,” ujar Rita senangNamun menurut tim dokter, lanjut Rita, ayahnya baru bisa disebut telah melewati masa kritis jika kondisi kesehatannya stabil sampai Minggu hari ini“Kata dokter masa kritisnya 3 hari, berarti besok baru ketahuan gimana kesehatannya selanjutnya,” tambah RitaSyaukani masuk ICU karena menderita gangguan pernafasan, diabetes, dan paru-paru. (pra)
BACA ARTIKEL LAINNYA... TNI-AL Kirim Kapal Perang ke Lebanon
Redaktur : Tim Redaksi