BACA JUGA: KPU Harus Belajar dari Putusan MK
Dewan perwakilan Rakyat (DPR) adalah salah satu pihak yang sangat khawatir dengan knerja KPU
"Kalangan Dewan merasa banyak permasalahan yang mengemuka yang harus dituntaskan oleh KPU
BACA JUGA: Muluskan Koalisi dengan Golkar, Taufik Kiemas dekati Kino
Untuk sosisalisasi pemilu, Dewan menilai KPU perlu bergerak cepat dan efektif untuk menyebarluaskan informasi seputar pemil" ujar Agung Laksono pada pidato penutupan masa sidang II DPR di sidang paripurna DPR yang digelar Jumat (19/12)Agung mengingatkan KPU bahwa dari beberapa hasil survey menunjukkan ternyata masih banyak anggota masyarakat yang belum memperoleh informasi cukup mengenai Pemilu 2009.
Selain itu, DPR juga menyoroti penetapan Daftar Pemilih Tetap (DPT) maupun Daftar Calon Legislatif Tetap (DCT) oleh KPU, termasuk pengawasannya oleh Bawaslu
BACA JUGA: Mega Roadshow ke Kandang JK
Hal lain yang disoroti DPR terkait pengadaan dan pendistribusian logistik Pemilu, perlengkapan pemungutan suara termasuk pengawasannya, serta koordinasi antara KPU dengan KPU privinsi dan kabupaten/kota.Agung juga mengatakan, KPU juga perlu segera melakukan koordinasi dan persiapan dalam proses penanganan perselisihan hasil pemilu serta kesiapan dalam proses pidana pemiluNamun demikian DPR juga memaklumi beratnya beban kerja KPU
Karenaya Agung menyarankan agar KPU juga mendesak pemerintah dan instansi terkait lainnya untuk ikut menyukseskan Pemilu"KPU harus mendesak pemerintah ikut berperan mensosialisasikan pemilu," tukasnya.(ara/jpnn)
BACA ARTIKEL LAINNYA... Mencontreng Rugikan Parpol
Redaktur : Tim Redaksi