Innalillahi..Dua Honorer K2 Meninggal di Depan Istana

Jumat, 12 Februari 2016 – 10:54 WIB
Unjuk rasa honorer K2 di depan Istana Merdeka. Foto: dok. JPNN.com

jpnn.com - JAKARTA - Kabar menyedihkan datang dari honorer K2. Dalam aksi unjuk rasa nasional di depan Istana yang berlangsung sejak 10 Februari hingga hari ini (12/2), dua orang honorer K2 meninggal dunia.

Keduanya meninggal karena sakit saat unjuk rasa berlangsung. Bahkan satu di antaranya dalam keadaan hamil tujuh bulan. Satunya lagi laki-laki yang sudah tua.

BACA JUGA: Seragam Baru PNS Mirip Gaya Jokowi

BACA: Honorer K2 Meninggal Lima Orang tapi...

BACA: Tak Ada Honorer Meninggal saat Demo, Hanya Pusing dan Pingsan

BACA JUGA: SIMAK: Penjelasan Dokter tentang Gejala dan Cara Mengatasi DBD

"Innalillahi wa inna ilaihi rojiun. Dua kawan kami sudah berpulang ke Rahmatullah. Mereka sakit saat demo dan tidak kuat. Satu korban dari Magelang sedang hamil tujuh bulan. Satu korban lagi laki-laki tua yang kecapean demo," kata Sekjen Forum Honorer K2 Indonesia (FHK2I) Denny Agung Setiawan lewan pesan BBM kepada JPNN , Jumat (12/2). (esy/jpnn)

BACA JUGA: Terdakwa Minta Menteri Sudirman Jadi Saksi

BACA ARTIKEL LAINNYA... Jangan Sembarangan Beri Kursi Menteri ke Pendatang Baru


Redaktur : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Terpopuler