Bahkan sejak penetapan Aulia Pohan sebagai tersangka pada Rabu (29/10) kemarin, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) tidak menerima satu pun intervensi dari luar
BACA JUGA: Pemerintah Perlu Moratorium Pemekaran
Juru bicara KPK Johan Budi saat ditanya apakah sudah ada telepon ke KPK dari istana untuk mencoba mengintervensi proses hukum atas Aulia Pohan, mengatakan bahwa KPK masih terbebas dari segela jenis intervensi."Bukan belum ada (telepon dari Istana), tetapi memang tidak ada seperti itu," ujar juru bicara KPK Johan Budi di gedung KPK, Kamis (30/10).
Lantas bagaimana dengan orang di sekitar presiden seperti staf khusus Presiden bidang hukum Denny Indrayana, apakah sudah menelpon? "Tidak ada
Sebelumnya, Ketua DPR Agung Laksono juga memuji Presiden SBY
BACA JUGA: Agung : Sedihnya SBY, Wajarlah....
BACA JUGA: Tahun Ini Direkrut 300 Ribu CPNS
Agung mengaku salut kepada SBY yang tetap tegar dan memperlihatkan sikap kenegarawanannya meski besannya menjadi tersangka."Meski yang jadi tersangka adalah besannya sendiri, SBY tetap berpegang teguh pada prinsip dasar hukum yang menegaskan bahwa siapa pun orangnya di mata hukum adalah sama," kata ketua DPR Agung Laksono.(ara)
BACA ARTIKEL LAINNYA... Oentarto Tantang KPK-Hari Sabarno
Redaktur : Tim Redaksi