JAKARTA-Saat pekan lalu diperiksa KPK, mantan Menteri Dalam Negeri Hari Sabarno bersikukuh tak terlibat dalam proses terbitnya radiogram pengadaan mobil pemadam kebakaran (damkar) oleh bawahannya Mantan Direktur Jenderal Otonomi Daerah Oentarto Sindung Mawardi
Kini, giliran Oentarto menantang Hari Sabarno membuktikan pernyataannya itu
BACA JUGA: Andi Mattalatta Pertahankan Dirjen AHU
"Dirjen itu nggak pernah bisa buat kebijakan eksternal (radiogram)Firman juga membantah pernyataan Hari yang menyebutkjan bahwa radiogram hanya ditembuskan ke Mendagri, direktorat terkait seperti Pemerintahan Umum dan Inspektorat Jenderal Depdagri tak pernah ditembusi
BACA JUGA: RUU Pornografi Disahkan
"Jelas ada tembusannya lah, mana mungkin nggak," tandas Firman lagi"Ada kondisi yang membuat posisi Oentarto tertekan hingga mengeluarkan radiogram
BACA JUGA: RI Tuan Rumah Konfrensi Kemanusiaan
Nggak ada juga aliran uang yang libatkan Oentarto," tambah FirmanDia juga membantah bahwa Oentarto kenal dekat dengan Hengky Samuel Daud, Direktur PT Istana Sarana Raya yang dalam hampir seluruh kasus damkar, menjadi rekanan tunggal pengadaan damkar"Justru klien saya kenal dengan Hengky lewat Hari," katanyaHingga pukul 15.22 WIB pemeriksaan terhadap Oentarto masih berlangsung(pra)BACA ARTIKEL LAINNYA... Munarman Juga Divonis 1,5 Tahun
Redaktur : Tim Redaksi