Kuta Mulai Diserang Badai Pasir

Minggu, 26 September 2010 – 10:20 WIB

KUTA - Badai tahunan yang biasa menyerang kawasan Pantai Kuta mulai terjadi Badai itu terjadi di siang hari

BACA JUGA: Walikota Bandung Ditolak Keluarga Pilot Naas

Menurut pengunjung, badai tersebut masih terbilang ringan, sehingga pasir pantai yang berterbangan hanya sedikit dan tidak sampai memadati Jalan Pantai Kuta.

Pantauan koran ini, bekas badai pasir begitu tampak di depan Hotel Istana Rama
Di sebagian lahan parkir terdapat tumpukan pasir

BACA JUGA: Tamu dan Peserta Muktamar Kehausan

Begitu pula di tikungan antara Jalan Pantai Kuta dengan Jalan Melasti
Pasir yang terbang menerobos candi bentar

BACA JUGA: Pekerja Cerobong Pabrik RAPP Tewas 19 Cidera

Diduga, badai pasir tidak akan terlau berdampak pada tahun-tahun iniSebab, adanya tembok penyengker setinggi 1,5 meter yang hampir selesai pembangunan di sepanjang Jalan Pantai Kuta, sedikit tidak akan menjadi penghalang pasir yang terbang.

Meski demikian, Kepala Satgas Pantai Kuta IGN Tresna mengaku tidak percaya dengan adanya badai pasir di bulan September iniKata dia, biasanya badai pasir yang menyerang kawasan Kuta itu berlangsung di bulan Desember hingga JanuariKalaupun ada banyak tumpukan pasir di sepanjang Jalan Pantai Kuta, menurut dia, itu berasal dari pembangunan sejumlah proyekAda proyek hotel, juga tembok penyengkerSehingga pasir ikut terbawa oleh ban kendaraan hingga ke badan jalan"Sampai sekarang belum adaMungkin itu karena ada pembangunanBiasanya badai pasir itu di bulan Desember dan Januari," tandas Gung Tresna.(yor/aj/jpnn)

BACA ARTIKEL LAINNYA... Awasi Warnet Porno, Pemko Siapkan Aturan


Redaktur : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Terpopuler