Pengamanan Berlebihan, Anggota Komisi III Protes

Kamis, 14 Oktober 2010 – 11:55 WIB
JAKARTA - Anggota Komisi III DPR RI dari PDIP, Eva Kusuma Sundari, memprotes pengamanan yang berlebihan di ruangan Komisi III, tempat digelarnya uji kelayakan dan kepatutan (fit and proper test) calon tunggal Kapolri, Komjen (Pol) Timur PradopoMenurut dia, semestinya akses masuk di ruangan harus dibuka seluas-luasnya.

"Pak Ketua, akses masuk ditutup

BACA JUGA: Sekjen DPR Penuhi Panggilan KPK

Banyak masyarakat dan wartawan yang berada di luar
Mohon kebijaksanaan merubah akses," kata Eva, saat melakukan interupsi kepada pimpinan sidang, yang dipimpin Ketua Komisi III Benny K Harman, di Gedung DPR, Senayan, Jakarta, Kamis (14/10).

Sementara, Nudirman Munir dari Partai Golkar berbeda pendapat dengan Eva

BACA JUGA: Timur Harus Bisa Manfaatkan Fit and Proper Test

Ia mengatakan bahwa memang perlu ada pembatasan (terhadap) orang-orang yang masuk ke ruangan, sehingga tidak ada demonstrasi
"Nanti terjadi demo di ruangan

BACA JUGA: Yusril Ajukan Uji Tafsir Lagi ke MK

Cuma harus dibatasi," ucapnya.

Sementara itu pula, Ruhut Sitompul dari Partai Demokrat menjelaskan bahwa persoalan keamanan bukan kewenangan DPRKarenanya katanya, pengamanan itu diserahkan sepenuhnya kepada pihak yang berwenang(awa/jpnn)

BACA ARTIKEL LAINNYA... IKA Usakti Harapkan Timur Punya Komitmen Tinggi


Redaktur : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Terpopuler