10 Bahaya Mengerikan Konsumsi Bawang Putih Berlebihan, Nomor 9 Bikin Wanita Khawatir
Rabu, 29 Desember 2021 – 05:17 WIB
8. Menginduksi keringat
Dalam berbagai studi klinis, mengonsumsi bawang putih dalam waktu lama bisa menyebabkan keringat berlebih.
9. Memperparah infeksi daerah kewanitaan
Hindari makan bawang putih untuk mengobati infeksi jamur daerah kewanitaan karena bisa memperburuk infeksi jamur dengan mengiritasi jaringan lunak daerah kewanitaan.
10. Menyebabkan perubahan penglihatan
Overdosis bawang putih bisa menyebabkan hyphema, suatu kondisi yang menyebabkan pendarahan di dalam bilik mata depan (ruang antara iris dan kornea).
Kondisi ini bisa menyebabkan hilangnya penglihatan.(fny/jpnn)