10 Kenikmatan yang Buat Indonesia Jadi Surga Koruptor
Jumat, 19 Februari 2016 – 04:50 WIB
Yang kedelapan, seringkali tersangka korupsi tidak ditahan maupun dicekal. Menurutnya, ada tersangka korupsi yang tidak ditahan selama tiga tahun. Harusnya, penahanan digunakan memaksimalkan dan membuat malu koruptor. "Cuma di Indonesia, koruptor di ruangan sidang pakai pakaian mewah, parlente," ungkap nya.
Kesembilan, Emerson melanjutkan, para koruptor masih bisa menjalankan bisnis dari balik jeruji besi. Sedangkan yang kesepuluh atau yang terakhir, banyak tersangka maupun terdakwa korupsi masih bisa menduduki jabatan publik. (boy/jpnn)