Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

10 Manfaat Rutin Minum Teh Campur Susu, Nomor 9 Bikin Kaget

Jumat, 02 September 2022 – 02:10 WIB
10 Manfaat Rutin Minum Teh Campur Susu, Nomor 9 Bikin Kaget - JPNN.COM
Ilustrasi teh. Foto: Hellosehat

jpnn.com, JAKARTA - SELAIN kopi, teh merupakan salah satu minuman yang banyak dikonsumsi orang.

Ada berbagai teh yang bisa Anda konsumsi. Mulai dari teh hijau, teh hitam, teh chamomille, dan lainnya.

Ada berbagai manfaat teh yang bagus untuk kesehatan Anda, seperti menurunkan berat badan, membakar lemak, meningkatkan kekebalan tubuh, dan lainnya.

Seperti disebutkan, ada banyak manfaat kesehatan dari teh.

Menambahkan susu ke minuman ini membuatnya tidak hanya lebih beraroma, tetapi juga bermanfaat.

Radikal bebas dan antioksidan dalam teh inilah yang membuatnya lebih layak untuk diminum.

Berikut penjelasannya, seperti dikutip laman Innovativehomecare.

https://www.innovativehomecare.com/10-health-benefits-of-milk-tea/?fbclid=IwAR37i-vO8GUid6DIXS65krCg9KUD8TdVYmDBzP10P-KHunCjxJ8UodbZJTo.

Ada beberapa manfaat rutin minum teh campur susu yang ternyata sangat baik untuk kesehatan tubuh Anda seperti misalnya melawan stres.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close