11 Fakta Wanita PNS Bunuh Diri di DPRD Riau, Kirim Swafoto sedang Sekarat
Jumat, 16 September 2022 – 23:44 WIB
![11 Fakta Wanita PNS Bunuh Diri di DPRD Riau, Kirim Swafoto sedang Sekarat 11 Fakta Wanita PNS Bunuh Diri di DPRD Riau, Kirim Swafoto sedang Sekarat - JPNN.COM](https://image.jpnn.com/resize/570x380-80/arsip/normal/2022/09/16/kapolresta-pekanbaru-kombes-pria-budi-no-2-dari-kiri-bersama-qxiz.jpg)
Kapolresta Pekanbaru Kombes Pria Budi (no 2 dari kiri) bersama jajarannya dalam jumpa pers di kantornya, Jumat (16/9) untuk menjelaskan hasil penyelidikan atas kematian PNS bernama Fitria Yulisunarti. Foto: Rizki Ganda Marito/JPNN.com
10. Fitria diperkirakan meninggal dunia pada Jumat (9/9) sekitar pukul 14.00-16.00 WIB atau antara 24 hingga 36 jam sebelum jasadnya ditemukan.
11. Polisi membandingkan keterangan 28 saksi dengan rekaman CCTV yang semuanya bersesuaian. (mcr35/jpnn)