113 Tewas Terbakar demi Tumpahan Minyak
Senin, 02 Februari 2009 – 08:04 WIB
Seorang korban selamat mengatakan bahwa begitu mendengar kabar tangki minyak terguling, dirinya bergegas ke lokasi kejadian untuk memburu minyak gratis. ''Saat itu saya memulangkan satu jeriken minyak yang sudah penuh. Lantas, saya kembali ke sana membawa jeriken lagi. Mendadak terjadi ledakan dan api berkobar. Saya tidak tahu bagaimana saya bisa sampai di sini,'' ujar Michael Kerich kepada AFP di rumah sakit di Nakuru. (ape/ami)