15 Warga NTT Terlantar di Timika
Senin, 15 Februari 2010 – 07:10 WIB
“Itu betul sudah ada laporan polisinya. Tapi nanti kita panggil dan mintai keterangan terkait proses lebih lanjut terhadap oknum yang mendatangkan belasan warga itu,” tukas Kapolsek singkat.
Sementara Ketua Kerukunan Keluarga Besar Flobamora (KKBF) Simon Faot melalui Carlos yang juga anggota badan pengurus (KKBF) kepada Radar Timika, Minggu (14/2) kemarin meminta kepada aparat kepolisian agar memproses kasus tersebut sesuai hukum yang berlaku. “Jika benar adanya, orang yang mendatangkan itu harus bertanggung jawab,” tegas Carlos.(eng)