3 Jenis Ikan Ini Aman Dikonsumsi Penderita Kolesterol Tinggi
Jumat, 15 Oktober 2021 – 11:17 WIB
Semua nutrisi tersebut dibutuhkan oleh sel-sel tubuh, salah satunya vitamin A yang bisa menjaga kesehatan mata.
Kandungan omega 3 di dalam ikan ini mencapai 1,11 gram per 100 gramnya yang sangat bermanfaat bagi kesehatan jantung.
2. Ikan nila
Ikan nila boleh dimakan penderita kolesterol tinggi yang bosan dengan jenis ikan tuna.
Kandungan nutrisinya pun tidak kalah lengkap dengan adanya kandungan vitamin B kompleks, vitamin C, vitamin D, vitamin E, dan vitamin K.
Di samping itu, nila juga kaya dengan kalsium, fosfor, kalium, seleniun, dan magnesium.
Per 100 gramnya terkandung 0,20 gram asam lemak omega 3.
3. Makarel