30 Kampung Kumuh Akan Ditata Gunakan CSR
Selasa, 18 Desember 2012 – 06:10 WIB
JAKARTA - Kepala Seksi Penyuluhan dan Peran Serta Masyarakat Dinas Perumahan dan Gedung Pemprov DKI Jakarta, Meli Budiastuti mengatakan bahwa ada 30 kampung yang akan ditata melalui program Corporate Sosial Responsibillity (CSR). Ketiga puluh kampung itu masuk dalam kategori kumuh sedang dan ringan. "Itu kategorinya RW yang kumuh sedang dan ringan dengan jumlah populasi 700 jiwa per hektar," kata Meli kepada wartawan di Balai Kota DKI Jakarta, Senin (17/12).
Ia menjelaskan, program CSR diawali dengan penyerahan proposal dari Dinas Perumahan kepada perusahaan. Proposal tersebut berisi kawasan-kawasan perkampungan yang akan ditata lengkap dengan konsep penataan dan kebutuhannya. Perusahaan akan diberi kebebasan untuk memilih konsep penataan yang diajukan Pemprov DKI.
Selanjutnya penataaan kampung akan dilakukan oleh perusahaan sendiri. Pendanaan pun murni berasal dari perusahaan tanpa dibantu APBD. "itu tidak menggunakan APBD, tapi murni dari CSR perusahaan. Dana APBD difokuskan untuk pengembangan kawasan kumuh berat," tegas Meli.
JAKARTA - Kepala Seksi Penyuluhan dan Peran Serta Masyarakat Dinas Perumahan dan Gedung Pemprov DKI Jakarta, Meli Budiastuti mengatakan bahwa ada
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- Jabodetabek
Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
Minggu, 03 Juli 2022 – 03:24 WIB - Jabodetabek
Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
Minggu, 03 Juli 2022 – 00:21 WIB - Jabodetabek
Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
Sabtu, 02 Juli 2022 – 17:25 WIB - Jabodetabek
Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS
Sabtu, 02 Juli 2022 – 15:45 WIB
BERITA TERPOPULER
- Kriminal
Misteri Penyebab Kematian Suami Istri di Kudus, Terduga Pelaku Tewas di Kuburan
Jumat, 10 Januari 2025 – 04:50 WIB - Liga Indonesia
Alasan Persija Jakarta Pinjamkan Riko Simanjuntak ke PSS Sleman, Ternyata!
Jumat, 10 Januari 2025 – 06:07 WIB - Kesehatan
12 Buah yang Aman Dikonsumsi Penderita Diabetes
Jumat, 10 Januari 2025 – 02:00 WIB - Destinasi
Cek Jadwal & Harga Tiket Bus AKAP dari Bali ke Pulau Jawa Jumat (10/1), Lengkap!
Jumat, 10 Januari 2025 – 05:38 WIB - Kriminal
Kasus Penemuan Mayat Bocah di Bekasi, Polisi Tangkap Laki-Laki & Perempuan
Jumat, 10 Januari 2025 – 04:00 WIB