4 Penyakit yang Timbul Tidur dengan Kipas Angin Menyala Kencang
Kamis, 12 November 2020 – 12:48 WIB
Dampaknya akan semakin buruk jika angin mengenai bagian hidung dan mulut di dalam ruangan yang tidak memiliki ventilasi.
Alhasil, udara yang berputar-putar di dalamnya tidak diperbaharui, sehingga oksigen tidak bisa berfungsi dengan baik ketika dihirup tubuh kita.(genpi/jpnn)