4 SSK Brimob Amankan Makassar
Polrestabes Siapkan Enam Jalur AlternatifKamis, 03 Januari 2013 – 00:25 WIB
MAKASSAR -- Satuan Lalu Lintas Polrestabes Makassar menyiapkan enam jalur alternatif kepada pengguna jalan saat penyampaian visi dan misi bakal calon Gubernur dan bakal calon Wakil Gubernur Sulsel periode tahun 2013-2017 di kantor DPRD Provinsi Sulsel, Jalan Urip Sumohardjo, Sabtu, 5 Januari. Enam jalur yang disiapkan itu masing-masing, melalui jalan Tol Reformasi untuk selanjutnya ke Jalan Nusantara Baru, Jalan Nusantara, dan Jalan Ujung Pandang, atau Jalan Riburane hingga Jalan Jenderal Ahmad Yani. Jalur alternatif kedua, dari arah Jl Perintis Kemerdekaan, juga demikian.
Kendaraan dapat melalui Jalan Perintis Kemerdekaan ke arah Barat untuk menuju ke pusat kota. Jalan yang dilalui seperti Jalan Antang Raya, Jalan Borong Raya, Jalan Toddopuli Raya, Jalan Emmy Saelan, kemudian Jalan Emmy Saelan, Sultan Alauddin.
Untuk kendaraan dari arah Kabupaten Gowa yang hendak ke Makassar, dapat memilih jalan Andi Tonro, Jalan Andi Kumala, dan Jalan Mallengkeri, Jalan Dg Tata, dan Jalan Cenderawasih. Jalur alternatif keempat yang disiapkan adalah jalur yang dapat dilalui kendaraan dari pusat kota.
MAKASSAR -- Satuan Lalu Lintas Polrestabes Makassar menyiapkan enam jalur alternatif kepada pengguna jalan saat penyampaian visi dan misi bakal calon
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Tak Ada Pengusiran Jemaah saat Gibran Salat, Polisi Jangan Langsung Percaya | Reaction JPNN
-
Jokowi & Gibran Baru Dipecat
-
Jelang Natal dan Tahun Baru, Ini Arahan Prabowo Subianto kepada Jajarannya
-
Anak Bos Toko Roti Pelaku Penganiayaan Karyawan Ditangkap di Hotel
-
Umumkan Skuad IBL 2025, Ini Target Rans Simba Bogor
BERITA LAINNYA
- Parpol
PKN Usulkan Dua Hal Ini Terkait Pemberantasan Korupsi
Sabtu, 21 Desember 2024 – 07:04 WIB - Pilkada
Kapan Pelantikan Kepala Daerah Terpilih Hasil Pilkada? Ketua KPU Bilang Begini
Jumat, 20 Desember 2024 – 20:19 WIB - Legislatif
Prabowo Usul Pengampunan Koruptor, Nasir Djamil Singgung Inisiatif Menteri
Jumat, 20 Desember 2024 – 18:10 WIB - Politik
Sedih Lihat Hubungan Mega-Jokowi, Effendi Simbolon Ajak Keduanya Berdamai
Jumat, 20 Desember 2024 – 12:17 WIB
BERITA TERPOPULER
- Sepak Bola
Indonesia Gagal di ASEAN Cup 2024, Pengamat: STY Mencoreng Catatan Timnas
Minggu, 22 Desember 2024 – 04:37 WIB - Humaniora
5 Berita Terpopuler: Cermati 11 Ketentuan KepmenPAN-RB 634 soal Honorer TMS & Belum Melamar, Ada Jabatan yang Disorot
Minggu, 22 Desember 2024 – 06:00 WIB - Kriminal
Hamili Janda, Cahyo Tak Mau Tanggung Jawab, Hal Keji Terjadi
Minggu, 22 Desember 2024 – 04:59 WIB - Destinasi
Cek Jadwal & Harga Tiket Bus AKAP dari Bali ke Pulau Jawa Minggu (22/12), Lengkap!
Minggu, 22 Desember 2024 – 06:29 WIB - Kriminal
Janda Minta Tanggung Jawab Gegara Dihamili, Nasibnya Berujung Tragi
Minggu, 22 Desember 2024 – 04:00 WIB