Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

5 Bumbu Dapur Ini Manjur untuk Menjaga Kesehatan Anda

Senin, 12 Februari 2018 – 11:01 WIB
5 Bumbu Dapur Ini Manjur untuk Menjaga Kesehatan Anda - JPNN.COM
Ilustrasi rempah-rempah. Foto: Public Domain.

2. Kayu manis

Cinnamaldehyde, senyawa yang ditemukan di kayu manis ini diyakini memiliki khasiat antimikroba dan antijamur dalam pengobatan tradisional Tiongkok.

Kayu manis juga berperan sebagai antioksidan, memberikan manfaat anti-inflamasi.

3. Kapulaga

Kapulaga bisa dicampurkan kedalam hidangan manis atau gurih dan ini adalah bumbu hangat yang sehat.

Selain manfaat antiinflamasi dari flavonoid, kapulaga juga mengandung senyawa yang disebut cineole yang bisa bertindak sebagai antiseptik dan dipromosikan sebagai cara untuk melawan bakteri yang menyebabkan bau mulut.

4. Jahe

Jahe telah lama dikenal manfaatnya seperti membantu masalah pencernaan dan mual.

Tidak hanya berguna untuk menambah rasa pada makanan, penggunaan rempah-rempah atau bumbu dapur juga mempunyai dampak baik untuk kesehatan.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News