5 Manfaat Tomat, Nomor 2 Bikin Kaget
2. Membantu melawan kanker
Menurut penelitian, tomat mengandung antioksidan likopen dalam jumlah besar, yang efektif dalam menurunkan risiko kanker, terutama kanker paru-paru, perut, dan prostat.
3. Menjaga kesehatan darah
Penelitian menunjukkan bahwa satu buah tomat bisa menyediakan sekitar 40 persen kebutuhan vitamin C harian dan juga mengandung vitamin A, kalium, dan zat besi yang penting untuk menjaga kesehatan darah normal.
Vitamin K, yang mengontrol pendarahan dan pembekuan darah, tomat membantu dalam sirkulasi darah.
4. Mengurangi risiko penyakit jantung
Lycopene dalam tomat bisa melindungi Anda dari penyakit kardiovaskular.
Mengonsumsi tomat secara teratur membantu menurunkan kadar kolesterol dan trigliserida dalam darah, mengurangi pengendapan lemak di pembuluh darah.
5. Baik untuk pencernaan
Makan tomat setiap hari bisa menjaga kesehatan sistem pencernaan karena mencegah sembelit dan diare, juga mencegah penyakit kuning dan secara efektif menghilangkan racun dari tubuh.(fny/jpnn)